Pendidikan, Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Judul KerjasamaPeningkatan Penyelenggaraan Tri Dharma Perguruan Tinggi
Nomor Pks46-18/LSPPO/PK/DIR/IV/2022 dan T/40/UN23.5/HK.06.00/2022
Judul KerjasamaPendidikan, Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat
Tempat PenandatangananPurwokerto
Tgl Penandatanganan2022-04-18
Ruang Lingkup Kerjasama1. Para Pihak sepakat untuk menjajaki kemungkinan kerjasama mencakup kegiatan :
a. Narasumber/Tenaga Ahli di bidang pertanian bagi kegiatan para pihak
b. Magang profesi mahasiswa pihak kedua
c. uji kompetensi sesuai denganh standar kompetensi kerja indonesia (SKKNI) bidang pertanian organik dan mengikuti ketentuan yang berlaku di Kementan dan BNSP
d. Magang dosen pihak kedua
e. kerjasama kegiatan diatas untuk mendukung Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) pihak kedua
2. Para pihak sepakat menyusun kegiatan dalam bentuk road mag kegiatan untuk mengimplementasikan kerjasama
3. Para pihak sepakat bersama-sama melakukan monitoring dan evaluasi kegiatan yang disepakati
4. Para pihak sepakat bahwa pelaksanaan masing-masing bentuk kerjasama diatur lebih lanjut dalam jadwal kegiatan yang disepakati para pihak
Nama UnitFakultas Pertanian
Tahun2022
Nama Lingkup KerjasamaNasional
Tglentri(belum diset)
Userentri(belum diset)
Tglawal2022-04-18
Tglakhir2027-04-18
Tujuan KerjasamaLembaga Sertifikasi Profesi Pertanian Organik (LSPPO)
Terinput Lakerma(belum diset)

Prodi PKS

#Namaprodi
1Agroteknologi